Rabu, 31 Agustus 2022

Polri PTDH Eks Kapolres Bandara Soetta



Komitmen Kapolri untuk berbenah memerangi narkoba dan judi terus berlanjut. Teranyar, eks mantan Kapolres Bandara Soekarno Hatta (Soetta) Kombes Edwin Hatorangan Hariandja dilakukan sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) lantaran tidak profesional dan menyalahgunakan wewenang.

Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengatakan, saat menjabat sebagai Kapolres Bandara Soetta, Kombes Edwin selaku atasan penyidik tidak mengawasi dan mengendalikan terkait penanganan perkara Laporan Polisi Nomor: LP/103/K/VI/2021/RESTA BSH tanggal 30 Juni 2021 yang ditangani oleh Penyidik Satresnarkoba Polresta Bandara Soetta, sehingga proses penyidikan yang dilakukan oleh anggotanya tidak sesuai dengan aturan yang berlaku.

Selain itu, Kombes Edwin juga diduga menerima uang dari Kasat Reserse Narkoba yang berasal dari barang bukti yang disita dari penanganan kasus sebesar USD 225 ribu dan SGD 376 ribu yang digunakan untuk kepentingan pribadi.

Atas hal tersebut, Kombes Edwin bersama 10 anggotanya menjalani sidang kode etik yang berlangsung pada Selasa, 30 Agustus 2022 di ruang Sidang Divpropam Polri Gedung TNCC lt 1 Mabes Polri.

"Berdasarkan hasil sidang KKEP terduga pelanggar terbukti telah melakukan ketidakprofesionalan dan penyalahgunaan wewenang sehingga komisi memutuskan sanksi bersifat etika yaitu perilaku pelanggar dinyatakan sebagai perbuatan tercela, dan sanksi administratif berupa Pemberhentian Tidak Dengan Hormat (PTDH) sebagai anggota Polri," kata Dedi dalam keterangan tertulisnya, Rabu (31/8/2022).

Atas putusan tersebut, Kombes Edwin menyatakan banding. Selain Kombes Edwin, komisi sidang KKEP juga memutuskan sebanyak dua anggota yakni mantan Kasat Reserse Narkoba Polres Bandara Soetta, AKP Nasrandi dan Kasubnit Satresnarkoba Polres Bandara Soetta Iptu Triono A untuk diberikan sanksi PTDH.

Adapun putusan demosi lima tahun diberikan kepada Kanit Satresnarkoba Polres Bandara Soetta Iptu Pius Sinaga dan demosi dua tahun diberikan kepada 7 personel Bintara yang merupakan anggota Satresnarkoba Polres Bandara Soetta.

"Langkah ini sebagai wujud komitmen Kapolri dengan menindak tegas anggota yang bermain-main dengan tindak kejahatan terutama narkoba dan judi," katanya.

Gelar Talk Show, Kasatgas Preventif Ops Bina Karuna Kapuas II 2022 Polda Kalbar Sosialisasikan Bahaya Karhutla


PONTIANAK, KALBAR - Kasatgas Preventif Operasi Bina Karuna Kapuas II 2022 Polda Kalbar AKBP Riki Renerika Riyanto, S.E. Sosialisasikan Bahaya Karhutla melalui Radio Diah Rosanti, Rabu (31/8).

Talk Show yang mengambil materi tentang operasi bina karuna kapuas II 2022 tentang bagaimana penindakan yg di lakukan oleh personil operasi.

Dalam arahannya Kasatgas Preventif operasi bina karuna kapuas II 2022 ini di laksanakannya patroli, himbauan serta sosialisasi kepada masyarakat agar tidak membuka lahan dengan cara membakar.

"Seperti kejadian baru-baru ini kebakaran di gedung kosong di Universitas Tanjungpura mengapa apinya cepat membesar, di karnakan bahwa di bawah gedung tersebut adalah tanah gambut" Ujar Riki.

Semisalnya ada masyarakat yang membakar sampah atau rumput wajib di tunggu sampai apinya benar-benar mati karna jika apinya dibiarkan saja api akan menjalar dan itu di takutkan akan menjadi penyebab karhutla.

Kami akan terus melakukan patroli, himbauan serta sosialisasi kepada masyarakat untuk mencegah terjadinya karhutla di wilayah hukum Polda Kalbar karna yang bahaya bukan hanya api saja dan tentunya asapnya juga berbahya karna dapat meggangu kesehatan kita.

AKBP Riki berharap kepada masyarakat yang di beri himbauan bahayanya karhutla agar menyampaikan kepada keluarga.

Penulis : Bripda Amiril 

Salam Hormat kami
Humas Polda Kalbar

Wassalammualaikum Wr.Wb

Kombes Pol Raden Petit Wijaya, S.I.K., M.M.
Kabidhumas Polda Kalbar

Email: bidhumaspoldakb@gmail.com
Twitter : @BidhumasKalbar
FB : Bidhumas Polda Kalbar
IG : @pnc_poldakalbar
YouTube : PNC_PoldaKalbar

Bersama Forcopimcam, Polsek Sandai Berikan Bantuan Sembako Kepada Warga Yang Terdampak Banjir


Akibat curah hujan deras dengan intensitas tinggi yang mengguyur di wilayah Kecamatan Sandai Kabupaten Ketapang beberapa hari terakhir, mengakibatkan terjadinya  banjir beberapa desa di kecamatan tersebut. Beberapa daerah yang sangat terdampak banjir diantaranya adalah wilayah Dusun Penggelaman Desa Sandai Kiri dan Dusun Penjawaan Kecamatan Sandai Kabupaten Ketapang.

Terpantau melalui monitoring harian Polsek Sandai, Pemukiman Warga di Dusun Penggelaman dan Dusun Penjawaan Desa Sandai terendam banjir dengan ketinggian mencapai 1,2 meter atau sepinggang orang dewasa.

Kapolsek Sandai IPTU Fanni Athar Hidayat, S.T.K.,S.I.K dan anggota Polsek bersama anggota Koramil, Perangkat Desa serta anggota BPBD Ketapang menyinggahi satu persatu rumah warga yang sudah teredam banjir sejak hari selasa 30  Agustus 2022 lalu.

Tim gabungan terjun ke lokasi banjir dengan menggunakan perahu dan sampan untuk memberikan bantuan kepada warga desa yang bertahan di rumah, mengarungi genangan air dalam menyalurkan bantuan sembako untuk kebutuhan hidup sehari hari kepada warga yang bertahan di rumahnya dalam kondisi banjir tersebut.

"Kami beserta stakeholder Kecamatan Sandai sejak minggu lalu sudah siaga dan mengantisipasi terjadinya banjir melalui apel siaga bencana serta kesiapan sarpras dan personel gabungan," ucap Fanni.

Menurutnya, saat ini proses pengiriman bantuan bahan sembako menjadi prioritas utama penanganan banjir.

Hingga kini, Polsek Sandai telah menyalurkan sekitar 77 paket sembako yang di fokuskan di Dusun Penggelaman dan Dusun Penjawaan Desa Sandai Kecamatan Sandai.

“Hambatan untuk  pengiriman bantuan sosial ini salah satunya adalah banyaknya rumah warga yang terletak di pelosok dusun yang sulit diakses dan bahkan ada yang jauh dari pemukiman, dimana letak geografis dusun terdiri dari lembah curam serta daerah aliran sungai yang cukup deras sehingga sedikit menyulitkan tim. Namun hal ini tidak menyurutkan semangat kami bersama rekan rekan lainnya untuk melakukan misi kemanusiaan ini," tutup Fanni.

4 Sekolah Dasar laksanakan Vaksinasi dosis kedua, Bhabinkamtibmas laksanakan pengamanan


Polres Landak-Ngabang, Personel Bhabinkamtibmas Polsek Ngabang Bripka Gamal melaksanakan kegiatan pengamanan dan monitoring pelaksanaan Vaksinasi Usia 6 sampai 11 tahun di sejumlah Sekolah Dasar yang ada di Desa Kersik Belantian Kecamatan Jelimpo Kabupaten Landak, Selasa (30/08/2022).

Menurut Bripka Gamal ada 4 SDN yang dilakukan Vaksinasi dosis kedua yaitu SDN 19 Kersik, SDN 08 tainam, SDN 21 Pagung dan SDN 35 Tanjung Petai dengan total 268 orang menggunakan jenis Vaksin Pfizer dan Sinovac.

Sementara itu Kapolsek Ngabang Kompol Pesta Tampubolon saat dikonfirmasi membenarkan anggota Bhabinkamtibmas diterjunkan untuk melaksanakan pengamanan giat vaksinasi di sekolah dasar.

“Kita tetap terjunkan anggota melaksanakan pengamanan vaksinasi usia 6 sampai 11 tahun, hal ini untuk mensukseskan program percepatan vaksinasi nasional,” ujarnya.

“Antusias warga mengantar anaknya untuk vaksinasi cukup tinggi, karena mereka menyadari pentingnya menjaga imun tubuh dari serangan virus,” ungkapnya.

“Saya berharap dengan semakin banyak warga yang disuntik vaksin, pandemi covid-19 segera berakhir,” tambah Kapolsek Ngabang 

Penulis Humas Polsek Ngabang

Kapolsek Kota Baru Beserta Anggotanya Bagikan Brosur Maklumat Kapolda Kalbar, Cegah Karhutla


POLRES MELAWI, POLDA KALBAR - Kapolsek Kota Baru Jajaran Polres Melawi Polda Kalbar Ipda Aditya Jaya Laksana Maulana, S. Tr. K beserta anggotanya membagikan dan menempelkan brosur Maklumat Kapolda Kalbar terkait larangan dan sanksi hukum tentang kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Desa Batu Begigi Kecamatan Tanah Pinoh Kabupaten Melawi, Selasa (30/8/2022).

Polsek Kota Baru Jajaran Polres Melawi tersebut juga dilibatkan dalam Operasi Kepolisian Kewilayahan Ops Bina Karuna II Kapuas 2022.

Kapolres Melawi AKBP Sigit Eliyanto Nurharjanto, S.I.K melalui Kapolsek Kota Baru Ipda Aditya Jaya Laksana Maulana, S. Tr. K menyampaikan kegiatan membagikan dan menempelkan brosur Maklumat Kapolda Kalbar tersebut dilaksanakan untuk memberikan imbauan dan sosialisasi kepada masyarakat agar masyarakat memahami pentingnya menjaga kelestarian alam untuk keberlangsungan hidup flora dan fauna maupun umat manusia.

"Upaya menjaga kelestarian lingkungan hidup ini adalah untuk mencegah kerusakan lingkungan dan menjaga ekosistem hayati didalamnya," jelasnya.

Lanjutnya, "Terlebih lagi untuk menghindari bencana kabut asap yang diakibatkan dari kebakaran hutan dan lahan (karhutla)," terangnya.

Tambahnya, "Harapan kami, setelah memahami dampak negatif dan dampak lingkungan dari karhutla ini, masyarakat juga ikut berpartisipasi dalam menjaga alam dan lingkungan hidup. Dengan demikian bencana kabut asap dapat dicegah dan kerusakan lingkungan hidup maupun ekosistem hayati dapat diatasi," tuntasnya.

Penulis : Oktavianus

Patroli Samaota Polsek Pontianak Selatan Sambang ke SPBu Berikan Himbauan kamtibmas dan antisipasasi kenaikan BBM


PONTIANAK, Kalbar – Patroli Polsek Pontianak Selatan  dipimpin Kanit Samapta melaksanakan samvabg ke SPBU dan sampaikan himbauan kamtibmas antisipasi kenaikan BBM
Selasa ,  (30./08/2022)



Patroli Polsek Selatan dipimpin  Kanit Samapta Iotu Jekly sambang ke.SPBU melaksnakan hinbauan kamtibmas antisiapsi kenaikan BBM kepada warga masyarakat agar Yang sedabg menfisi BBM  agar situasi kondusif.

Dalam Patroli Sambang  unit Samapta Polsek Pontianak Selatan menyampaikan tentang kamtibmas yang terjadi kepada masyarakat selain untuk memberikan pesan-pesan kamtibmas juga menghimbau agar tetap menerapkan disiplin protokol kesehatan, pakailah selalu masker, jaga jarak dan sering cuci tangan, ujar Jekly

Hal itu juga diungkapkan Kapolsek Pontianak Selatan AKP Resky Rizak, S. K.,  M. H yang mengatakan, dalam kegiatan patroli dialogis ini upaya yang dilakukan Patroli Samapta untuk mencegah terjadinya kriminalitas di Wilayah Polsek Pontianak Selatan dan juga membwrikan rasa aman bagi masyarakat dalam kegiatan ini nuga disampaikan himbauan pencegahan penyebaran covid-19 akan terus dilakukan oleh anggotanya ujar Akp Rizal.

Humas Polsek Pontianak Selatan.

Pawas Ipda Junaedi melaksnakan Cek sitausi dan kondisi tahanan Polsek. Pontianak Selatan


Pontianak Selatan , Kalbar -  Pengecekan ruang tahanan dan keadaan para tahanan di Rutan Mapolsek Pontianak Selatan dilakukan secara rutin oleh Kanit Samapta  dan anggota jaga Selasa malam (30/08/2022]


Penekanan oleh Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Rezky Rizal S. I. K, M. H.  Kepada Pawas Dan petugas jaga tahanan   agar selalu sigap dan waspada pada saat melaksanakan penjagaan tahanan, 

"Pada saat jaga tahanan agar selalu dicek dan kontrol tahanan secara rutin untuk memastikan kondisi tahanan dalam keadaan baik serta ruang tahanan tetap aman,

Pengecekan ruang tahanan wajib dilaksanakan pada saat pergantian tugas jaga tahanan dan diharapkan kepada petugas jaga tahanan selalu memberikan pembinaan, sehingga tahanan merasa terayomi agar kelak tahanan dapat berubah menjadi orang yang baik serta bisa kembali dan diterima masyarakat, 

Pawas menambahkan, pengecekan dan pemeriksaan tahanan meliputi pemeriksaan badan, barang-barang milik tahanan guna antisipasi barang berbahaya, keadaan ruangan serta kebersihan ruang tahanan.” ucapnya.

Selain itu menerapkan pola hidup sehat, olahraga, rajin cuci tangan pakai sabun, selalu pakai masker dan jaga kebersihan ruang tahanan. Dan diingatkan kepada petugas jaga tahanan harus selalu waspada Dan penjagaan tidak boleh kosong .

(Humas Polsek Pontianak Selatan)

 

Patroli malam hari Tirai Selatan melaksanakan patroli dengan menyambangi petigas jaga di Jln Ambalat di Wilayah Polsek Pontianak Selatan antisipasi kriminalitas.



PONTIANAK, Kalbar – Antisipasi Gangguan
Kamtibmas ,  Patroli Tirai Selatan Polsek Pontianak Selatan melaksanakan giat patroli malam hari dengan menyambangi warga Jln Ambalat Pontianak Selatan.
Selasa malam , 30 /08/2022

Kapolsek Pontianak Barat AKP.  M. Resky Rizal,  S. I. K., M. H. melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, "Bahwa dalam kegiatan sambang ini, petugas menyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada petugas jaga Dan warga masyarakat di seputaran  Jln A Yani Pontianak Selatan sehingga kepekaan terhadap lingkungan sekitar lebih peduli terutama hal -hal yang menyangkut keamanan dan ketertiban, menyampaikan himbauan penerapan Prokes kepada warga Masyarakat seperti tetap menggunakan Masker guna mengantisipasi penularan Covid-19, jelasnya, "

Kami harap dengan kehadiran Patroli malam hari diharaokan daoat membetikan rasa aman warga Masyarakat dan situasi aman dan kondusif serta menghimbau kepada warga masyarakat/pedang untuk tetap berhati-hati terhadap gangguan Kamtibmas di sekitar serta mengajak Warga untuk tetap menerapkan Protokol Kesehatan dalam melakukan aktivitas di luar rumah, ”tutup Iptu Wagitri.

(Humas Polsek Pontianak Selatan) 

Urai kemacetan Lalu Lintas, Iptu Adi Mahyudin melaksanakan pengaturan Lalu lIntas di Jln. Sutoyo Pontianak Selatan.



Pontianak, Kalbar –  Kegiatan unit Lantas Polsek Pontianak Selatan pada pagi melaksanakan pengaturan dan penjagaan  lalu lintas didepan Jln Sutoyo antisipasi mace lalu lintas .Rabu  31/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas di Wilayah Polsek Pontianak Selatan seperti di i Jl. Tani Makmur,  Jl.  Karya Sosial,  Jln Gajahmada depan pasar Plamboyan,  Bundaran Untan Jl. A Yani , Jl. Sutoyo , depan Sekolah Imanuel dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri

(Humas Polsek Pontianak Selatan) 

Lalu lintas deoan Pasar Plamboyan Jln Gajah mada padat, personal Samapta Polsek Pontianak Selatan laksanakan pengaturan arus lalu lintas.


Pontianak, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas dan macet depan pasar Plamboyan Personil Polsek Pontianak Selatan diterjunkan untuk melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas pagi hari , Rabu (31/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas diWilayah Polsek Pontianak Selatan lainya seperti Jl. Tani Makmur,  Jl.  Karya Sosial,  Jln Gajahmada depan pasar Plamboyan,  Bundaran Untan Jl. A Yani , Jl. Sutoyo , depan Sekolah Imanuel dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri .

( PID Humas Polsek Pontianak Selatan)

Ipda Junaedi melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas Simpang Jln Tani Makmur antisipasi jam.padat lalu luntas


Pontianak, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas, di simpang Jalan Purnama  Personil Polsek Pontianak Selatan diterjunkan untuk melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas pagi hari , Rabu (31/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas diWilayah Polsek Pontianak Selatan lainya seperti Jl. Tani Makmur,  Jl.  Karya Sosial,  Jln Gajahmada depan pasar Plamboyan,  Bundaran Untan Jl. A Yani , Jl. Sutoyo , depan Sekolah Imanuel dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri .

( PID Humas Polsek Pontianak Selatan)

Pengaturan Lalu Lintas deoan SMA Imanuel,Pontianak Selatan antisipasi macet jam masuk Sekolah.




Pontianak Selatan, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas pada pagi hari, Personil Polsek Pontianak Selatan melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas  di depan SMA Imanuel Pontianak Selatan, 
Rabu,,31/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas seperti depan Sekolah Imanuel pada jam  anak masuk Sekolah   Jln Sutoyo dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.


Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri

(Humas Polsek Pontianak Selatan) 

Selasa, 30 Agustus 2022

Polres Bengkayang Canangkan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi


Polres Bengkayang – Polres Bengkayang Polda Kalbar mulai mencanangkan pembangunan Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) tahun 2022, Selasa (30/08) pagi.

Pencanangan ini dihadiri oleh Bupati Bengkayang Sebastianus Darwis, SE, MM, Forkopimda Kabupaten Bengkayang, DAD Kabupaten Bengkayang, para Tokoh dan Akademisi.

Dalam sambutannnya, Kapolres Bengkayang AKBP Dr. Bayu Suseno, SH, SIK, MM, MH mengatakan bahwa Program Pemerintah yang terkait dengan Reformasi Birokrasi, Polri sudah menindaklanjuti sejak awal dan terus melakukan perbaikan-perbaikan guna meningkatkan pelayanan yang terbaik buat masyarakat Kab. Bengkayang.

“Begitupun dalam institusi Polri, semangat melakukan perbaikan harus selalu berorientasi untuk meningkatkan pelayanan publik yang lebih cepat, ramah dan bebas dari Pungli agar lebih baik dari waktu ke waktu”, kata Kapolres Bengkayang.

Polres Bengkayang saat ini telah mendapatkan piagam penghargaan dari Menpan tentang pelayanan publik dengan Nilai B dengan catatan tahun 2020 dan pada tahun 2021 dengan nilai B.

“Piagam penghargaan dari Kapolda Kalbar tentang pelayanan Publik dan dari KPKN Singkawang sebagai Satker berkinerja terbaik ke dua dalam Implementasi Indikator Kinerja Pelaksana Anggaran (IKPA) Semester 1 tahun 2022”, papar Kapolres.

AKBP Bayu Suseno mengharapkan dukungan dari Forkompimda dan masyarakat untuk mendukung Polres Bengkayang untuk mewujudkan Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK).

“Hal ini tidak akan terwujud apabila tidak didukung oleh semua pihak baik internal Polri maupun eksternal Polri. Dengan demikian saya mohon kepada Forkopimda Kab. Bengkayang, instansi dan lapisan masyarakat untuk mendukung kami Polres Bengkayang untuk mewujudkan Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) di Poles Bengkayang”, pintanya.

Sementara itu, Bupati Bengkayang Sebastianus Darwis, SE, MM mengatakan bahwa seluruh instansi dituntut membangun sebuah pemerintahan yang bersih dan membangun Zona Integritas Wilayan Bebas Dari Korupsi juga Pungli.

“Makanya disemua pemerintahan, TNI-Polri harus sesuai aturan yang ada membuat Zona Integritas dan Wilayah Bebas Korupsi termasuk Pemkab Bengkayang sampai ke tingkat Desa. Karena ini disorot masyarakat, pelayanan publik harus terbuka tidak ada sangkut paut pelayanan berupa pungli dan korupsi”, kata Bupati Bengkayang.

Bupati Bengkayang juga mengapresiasi dan mendukung pencanangan ZI dan WBK yang sedang dilakukan oleh Polres Bengkayang.

“Saya mengapresiasi dan mendukung penuh apa yang dibuat oleh Polres Bengkayang dalam mencanangkan Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi (WBK), semoga oleh Mabes Polri bisa lulus”, ucap Bupati Bengkayang.

“Sekali lagi, saya atas nama Kepala Daerah Kabupaten Bengkayang mendukung penuh apa yang dibuat oleh Polres Bengkayang. Apalagi Kapolres yang baru pak Bayu ini dapat terlaksana dengan baik dan penilaian pusat, Polres Bengkayang mampu ke Zona Integritas WBK seperti yang lainnya”, tutupnya.

Polri Angkat Bicara soal Pengacara Brigadir J Tak Diizinkan Ikuti Rekonstruksi


Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri, Brigjen Pol Andi Rian Djajadi angkat bicara mengenai protes pengacara keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak dan Jhonson Panjaitan yang mengaku diusir dari lokasi rekonstruksi pembunuhan di rumah pribadi Irjen Ferdy Sambo, di Jalan Saguling III, Jakarta Selatan.

Saat dikonfirmasi, Brigjen Andi menegaskan segala proses rekonstruksi pembunuhan Brigadir J ini hanya wajib dihadiri oleh pihak-pihak seperti penyidik, jaksa penuntut umum (JPU), kelima tersangka hingga kuasa hukumnya.

"Yang wajib hadir dalam proses reka ulang atau rekonstruksi adalah penyidik, JPU, para tersangka dan saksi beserta kuasa hukumnya," ungkap Andi saat dikonfirmasi wartawan, Selasa, (30/8/2022).

Andi menegaskan, tidak ada ketentuan atau kewajiban dari pihaknya untuk mengizinkan pihak lain masuk dan menyaksikan proses rekonstruksi tersebut. Termasuk dengan kuasa hukum Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak selaku perwakilan korban.

"Rekonstruksi atau reka ulang ini untuk kepentingan penyidikan dan penuntutan. Dihadiri para tersangka, saksi beserta kuasa hukumnya. Proses reka ulang diawasi oleh Kompolnas, Komnas HAM, dan LPSK. Jadi tidak ada ketentuan proses reka ulang atau rekonstruksi wajib menghadirkan korban yang sudah meninggal atau kuasa hukumnya," tandasnya.

Sebelumnya, pengacara keluarga Brigadir Yoshua, Kamaruddin Simanjuntak dan Jhonson Panjaitan mendatangi rumah pribadi Irjen Ferdy Sambo tempat rekonstruksi pembunuhan berencana Brigadir J berlangsung, hari ini, Selasa 30 Agustus 2022.

Kamaruddin mengatakan, sejak pukul 08.00 WIB pagi, dirinya telah bersiap mengikuti proses rekonstruksi. Namun, setelah menunggu, pihaknya tidak dibiarkan masuk oleh pihak tertentu. 

"Kami sudah datang pagi pagi bahkan jam 8 sudah di sini, ternyata kami sudah disini menunggu yang boleh ikut rekonstruksi hanya penyidik. Kemudian tersangka, kemudian pengacara tersangka LPSK, Komnas HAM, Brimob dan sebagainya," ujar Kamaruddin di jalan Saguling III, Pancoran, Jakarta.

Lebih lanjut, Kamaruddin juga menuturkan, pelarangan tersebut merupakan pelanggaran hukum. Karena, kata Kamaruddin Ia memiliki kuasa sebagai salah satu pelapor. 

"Sementara kami dari Pelapor tak boleh lihat. Ini Bagi kami suatu pelanggaran hukum yang sangat berat, tidak ada makna dari equality before the law, entah apa yang dilakukan didalam kami juga gak tahu," ucap Kamaruddin.

Adapun rekonstruksi kasus pembunuhan berencana Brigadir J ini dilakukan di dua lokasi yakni rumah pribadi Ferdy Sambo di Jalan Saguling III dan di lokasi pembunuhan di rumah dinas Ferdy Sambo di Kompleks Polri, Duren Tiga, Jakarta Selatan.

Rekonstruksi ini berlangsung secara tertutup dan Polri menyediakan TV untuk para awak media dapat menyaksikannya. Sebanyak 78 adegan rencananya akan diperagakan dalam rekonstruksi ini.

Cegah dan Tanggulangi Karhuta, personil Polsek Pontianak Selatan tergabung dalam ops Bina karuna melakukan sosialisasi Karhutla




Dipimpin Kanit Samapta Polsek Pontianak Selatan dan bergabung dengam Satgas Ops Bina karuna  Kapuas 2022 Tahap 2 melakukan Kegiatan Sosialisasi dan Himbauan serta pembagian pamflet karhutla kepada masyarakat.


Personel Polsek Pontianak Selatan   Melakukan Kegiatan sampaikan Himbauan Stop Pembakaran Hutan dan Lahan di Lahan Kosong yang berpotensi timbulnya Kebakaran di Wilayah Pontianak Selatan

Kegiatan merupakan Upaya Kepolisian untuk Mencegah agar Kebakaran Hutan dan Lahan yang dapat menyebabkan gangguan Kesehatan maupun melumpuhkan beberapa Aspek Perekonomian tidak terjadi dan dapat di Antisipatisil

Satgas Karhutla juga melaksanakan tatap muka & kordinasi tentang penanggulangan Karhutla secara bersama - sama agar terjalinnya keharmonisan & kerjasama sinergis yang solit dalam upaya mencegah terjadinya karhutla di Wilayah Pontianak  Selatan.

Humas Polsek Pontianak Selatan


 

Patroli Samapta Polsek Pontianak Selatan sambang Jln Setia budi sampaikan himbauan kamtibmas


PONTIANAK, Kalbar - Patroli Samapta  Polsek Pontianak Selatan dipimpin Ipda Paryadi sambang dan berikan himbauan kamtibmas di Jln Setia Budi Pontianak Selatan 
Selasa, (30/08/2022)


Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. RESKY RIZAL, S. I. K. M. H mengatakan bahwa Polri dekat dengan masyarakat karena Polri sebagai pelayan masyarakat harus selalu menjalin hubungan dan kerjasama yang baik, terlebih dalam masalah penanganan pencegahan penyebaran virus Corona (Covid-19) saat ini.


Pada giat sambang tersebut Iptu Paryadi selaku Panit,Samaota Polsek Pontianak Selatan dengan menyambangi juru parkir RS Anyone Sujarwo Pontianak Selatan dengan bincang bincang kamtibmas, dan menghimbau  agar wasoada terhadap pencurian kendaraan bermotor. 

Dalam kegiatan ini juga disampaikan himbauan Covid-19  dan langkah-langkah yang dilakukan pemerintah tersebut demi keselamatan masyarakat agar terhindar dari penyebaran virus Corona (Covid-19) dimana sampai saat ini masih belum ditemukan obat/antivirusnya. pungkas kapolsek.

(Humas Polsek Pontianak)

Serah terima.tugas jaga mAkompOlsek Selatan rutin dilaksnakan


Pontianak Selatan , Kalbar -  Pelaksanaan serah terima tugas jaga Mako Polsek Pontianak Selatan dan Pengecekan ruang tahanan dilakukan secara rutin oleh Pawas dan anggota Jaga tahanan
Selasa,, 30./08/2022)

Penekanan oleh Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Rezky Rizal S. I. K, M. H.  Kepada Pawas Dan petugas jaga tahanan   agar selalu sigap dan waspada pada saat melaksanakan penjagaan tahanan, 

"Pada saat jaga tahanan agar selalu dicek dan kontrol tahanan secara rutin untuk memastikan kondisi tahanan dalam keadaan baik serta ruang tahanan tetap aman,

Pengecekan ruang tahanan wajib dilaksanakan pada saat pergantian tugas jaga tahanan dan diharapkan kepada petugas jaga tahanan selalu memberikan pembinaan, sehingga tahanan merasa terayomi agar kelak tahanan dapat berubah menjadi orang yang baik serta bisa kembali dan diterima masyarakat, 

Pawas menambahkan, pengecekan dan pemeriksaan tahanan meliputi pemeriksaan badan, barang-barang milik tahanan guna antisipasi barang berbahaya, keadaan ruangan serta kebersihan ruang tahanan.” ucapnya.

Selain itu menerapkan pola hidup sehat, olahraga, rajin cuci tangan pakai sabun, selalu pakai masker dan jaga kebersihan ruang tahanan. Dan diingatkan kepada petugas jaga tahanan harus selalu waspada Dan penjagaan tidak boleh kosong .

(HUMAS POLSEK PONTIANAK SELATAN )

 

NGOPI PRESISI (NGOBROL PENUH INSPIRASI) KAPOLRES KAYONG UTARA DENGAN BAWASLU KAB. KAYONG UTARA.


Sukadana - Kayong Utara“ Ngopi Presisi “ Ngobrol Penuh Inspirasi , Komunikasi sosial yang dilakukan Kapolres Kayong Utara Akbp. Arief Hidayat, S.H., S.I.K  diwilayah hukum Polres Kayong Utara , bertempat di Kantor Bawaslu Kecamatan Sukadana Kabupaten Kayong Utara , senin ( 29/08/2022).

Ngobrol bareng bersama Staf Bawaslu di Kantor Bawaslu merupakan bentuk kepedulian Polri dalam mengetahui perkembangan situasi Kamtibmas dalam menyikapi situasi menjelang Pilkades dan Pemilu 2024.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut
1. Wakapolres Kayong Utara, Kompol Adi Nugroho, S.H.
2. Ketua Bawaslu, Kosasih, S.E. (
Koordinator divisi hukum, penindakan pelanggaran dan penyelesaian sengketa
3. Koordinator divisi pengawasan, pencegahan, humas dan hubungan antar lembaga, Khosen, S.H.
4. Koordinator divisi SDM, organisasi dan data informasi Dahlia, S.Pd.I, M.A.P
5. Koordinator sekretariat, Yudhi Dwi Sepriyanto, S.H., M.S.i
6. Kasat Reskrim, Iptu Dedi Sitepu, S.H.,  M.H.
7. Kasat Intelkam, Ipda Edi Herianto
8. Kanit Tipidter, Aipda M. Iqbal, S.H.
9. Staf Bawaslu Kab. Kayong Utara

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres mengucapkan terimakasih kepada Bawaslu atas sambutan kunjungan dalam rangka Program Ngopi Presisi dimana kegiatan ini untuk mengetahui perkembangan situasi Kamtibmas dalam menyikapi situasi menjelang Pilkades dan Pemilu 2024, selain itu Kapolres juga mengucapkan terimakasih atas partisipasi Bawaslu pada saat Ulang Tahun Bhayangkara beberapa hari yang lalu, Pada kesempatan ini juga  menindaklanjuti persiapan pembentukan Gakkumdu untuk antisipasi kedepan dari segala aspek, agar tidak berdampak luas, Kapolres berharap Agar Bawaslu bersinergi dengan instansi terkait. Dan dalam hal ini, Polri siap mengawal momen hajatan Politik nasional dan mengharap masukan dari Bawaslu jika ada kekurangan dari segi keamanan.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk  menjalin tali silaturahmi agar tercipta sinergitas dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah Kabupaten Kayong Utara, tegas Kapolres

@divisihumaspolri
@humaspoldakalbar
@polres_ku
@humas-polresku
#KU_GassNoLimit
#KU_Love,Care&Share
#salamPRESISI

Dicuaca hujan personal lalu lintas melaksanakan Pengaturan Lalu lIntas Polsek.Pontianak Selatan antisipasi macet lalu lintasPagi hari di Sekolah SMA Imanuel Pontianak Selatan.




Pontianak Selatan, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas pada pagi hari, Personil Polsek Pontianak Selatan melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas  di depan SMA Imanuel Pontianak Selatan, 
Selasa,30/08/2022)

Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas seperti depan Sekolah Imanuel pada jam  anak masuk Sekolah   Jln Sutoyo dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri

(Humas Polsek Pontianak Selatan) 

Police goes To School, m Kasat Binmas Polresta Pontianak Jadi Irup di SMA Negeri 4 Pontianak



Police Goes go to School,  Kasat Binmas Polresta Pontianak AKP Suharto menjadi Inspektur Upacara (Irup) kepada Siswa/i di SMA Negeri 4 Pontianak, Dalam rangka  Sosialsasi Operasi Bina Karuna Kapuas 2022  

Bertempat di Halaman Sekolah SMA Negeri 4 Pontianak yang terletak dijalan DR. Wahidin. S Kelurahan  Sungai Jawi Kecamatan Pontianak Kota  Kota Pontianak, Senin (29/8/2022). Sekira pukul 07.00 hingga 07.30 Wib.

Dalam kegiatan upacara  di SMA Negeri 4 ini Kasat Binmas Selalu  Irup menyampaikan Sosialisasi Perda  No. 1 kalbar  tentang  Pembukaan Lahan Perladangan berbasis Kearifan LokalLokal,   serta Sosialisasi tentang pelaksanaan Operasi Bina Karuna Kapuas 2022 tentang  Larangan pembakaran hutan dan lahan dalam membuka lahan. 

Kapolresta Pontianak Kombes Pol Andi Herindra. R.  S.ik  melalui Kasat Binmas Polresta Pontianak AKP Suharto  menyampaikan pesan kepada seluruh peserta Upacara agar tidak coba-coba menyalahgunakan Narkotika,  kemudian bijak dan cermat dalam bermedia sosial,  jangan mudah terpengaruh dengan isu atau informasi yang beredar di media sosial  yang tidak jelas sumbernya,  ujarnya. 

Selanjutnya Suharto juga berpesan  agar para siswa  selalu  menjaga nama  baik sekolahnya tidak melakukan pelanggaran baik didalam maupun diluar sekolah,  belajarlah dengan sungguh-sungguh dan persiapkan masa depan dari sekarang. 
Dalam Upacara Bendera  yang 
Di hadiri Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Pongianak dan para Dewan guru serta 1.020 Siswa siswi SMA Negeri 4 Pontianak ini  Kasat Binmas AKP Suharto  mengucapkan Terima kasih atas waktu dan kesempatan yang telah diberikan oleh pihak,  "Semoga kedepan Kegiatan Polisi Masuk Sekolah" Tetap berjalan dengan baik dan bermanfaat.(Humas)

Akses Jalan Menuju Kecamatan Bika Terendam Banjir, Ini Yang Dilakukan Polsek Bika dan Babinsa



Kapuas Hulu - Akses jalan utama menuju ke Kecamatan Bika, Kabupaten Kapuas Hulu masih mengalami kendala dimana banjir masih merendam beberapa titik yang rendah di ruas jalan utama menuju ke Desa Bika maupun menuju ke Desa lainnya.


Seperti pada hari ini Senin tanggal 29 Agustus 2022 masih terpantau dibeberapa titik genangan air disepanjang jalan utama menuju ke Bika.


Kapolres Kapuas Hulu AKBP France Yohanes Siregar, S.I.K, melalui Kapolsek Bika Yumarel Bobfitas mengatakan bahwa saat ini di beberapa titik ruas jalan utama menuju Bika, dan menuju kearah Nanga Manday ada yang masih terendam banjir terutama daerah dataran rendah.

"Seperti di Jembatan Sungai Liuk Desa Teluk Sindur Kec. Bika dengan ketinggian air kurang lebih sekitar 80 Cm sehingga menggangu dari kelancaran lalu lintas, dan juga jembatan sungai Liuk dalam proses tahap pembangunan baru, sehingga menjadi salah satu faktor yang menambah sulit jalan yang dilalui," terang Ipda Yumarel Bobfitas.


Dikatakan IPDA Yumarel Bobfitas bahwa pihaknya bersama Babinsa berusaha membantu warga masyarakat yang jembatan tersebut dan memberikan imbauan.

"Dihimbau kepada warga masyarakat agar lebih berhati-hati sewaktu melewati jalan yang masih tergenang air," kata Ipda Yumarel Bobfitas.


Terakhir, Ipda Yumarel Bobfitas menghimbau kepada warga masyarakat jika melihat cuaca serta curah saat ini cukup tinggi, agar tetap waspada karena kemungkinan musibah banjir bisa datang kapan saja.


Penulis : Yumarel/Hms Res KH

Senin, 29 Agustus 2022

Ops Bina Karuna Kapuas II 2022 Lakukan Sosialisasi ke SMA Negeri 4 Sungai Raya

PONTIANAK, KALBAR - Dalam rangka upaya Operasi Bina Karuna Kapuas II 2022  Kasubdit Bhabinkamtibmas Ditbinmas AKBP Ayun Kuseanaji melakukan sosialisasi serta humbauan ke SMA N 4 Sungai Raya.

Tercatat SMA 4 Negeri Sungai Raya ini hampir menjadi korban karhutla di tahun 2019 sialam.

AKBP Ayun Kuswanaji menyampaikan, Untuk para siswa siswi khususnya yang rumahnya tinggal di Desa Limbung ketika musim kemarau agar tidak melakukan pembakaran hutan dan lahan karena berdampak merusak hutan serta asap yang dihasilkan dapat mempengaruhi kesehatan, mari kita bersama membantu pihak kepolisian dengan memberitahukan kepada sanak keluarga dan teman-teman untuk tidak melakukan pembakaran hutan dan lahan.

"Kita ketahui bersama pada tahun 2021 SMAN 4 yang kita cintai ini hampir menjadi korban dari Karhutla," Ujar Ayun.

Dalam kegiatan ini siswa dapat mengetahui tentang bahayanya karhutla dan juga bisa menjaga alam yang kita cintai ini. 

Penulis : Bripda Amiril 

Salam Hormat kami
Humas Polda Kalbar

Wassalammualaikum Wr.Wb

Kombes Pol Raden Petit Wijaya, S.I.K., M.M.
Kabidhumas Polda Kalbar

Email: bidhumaspoldakb@gmail.com
Twitter : @BidhumasKalbar
FB : Bidhumas Polda Kalbar
IG : @pnc_poldakalbar
YouTube : PNC_PoldaKalbar

Patroli SAR Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Kalbar Bantu Masyarakat Kota Singkawang Yang Menjadi Korban Banjir


Satbrimob Polda Kalbar melaksanakan patroli dan membantu masyarakat Kota Singkawang menghadapi bencana banjir akibat dari hujan berkepanjangan. Minggu (28/08/22).

Satu tim SAR Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Kalbar melaksanakan patroli dibeberapa titik yang terendam banjir di Kota Singkawang. Patroli ini dilaksanakan untuk membantu masyarakat Kota Singkawang seperti mengevakuasi masyarakat lanjut usia ketempat yang lebih aman, membantu pengendara sepeda motor maupun mobil melewati banjir dan juga memberikan bantuan berupa makanan kepada masyarakat yang menjadi korban banjir. Kegiatan patroli yang dilaksanakan oleh Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Kalbar pada hari ini merupakan respon cepat yang ditunjukan oleh Polri dalam membantu masyarakat yang menjadi korban akibat bencana banjir ini. Kegiatan patroli SAR yang dilaksanakan oleh personel Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Kalbar pada hari ini juga merupakan salah satu bentuk nyata hadirnya Polri ditengah-tengah masyarakat. Bencana banjir yang melanda Kota Singkawang ini merupakan dampak dari hujan berkepanjangan yang melanda Kota Singkawang akhir-akhir ini.

Wakapolres Singkawang Tengah Berikan Bantuan Nasi Bungkus Kepada Korban Bencana Banjir


Tribun Pontianak co.id Polda Kalbar, Polres Singkawang, Polsek Singkawang Tengah
Wakapolres Singkawang Kompol Raden Real Mahendra, S.H., S.I.K. bersama Kapolsek Singkawang Tengah Akp Samsudin
Tinjau lokasi bencana banjir sekaligus memberikan bantuan di Kec. Singkawang Tengah Kota Singkawang, Minggu/28/8/ 2022.

Wakapolres Singkawang dan Kapolsek Singkawang Tengah, melakukan Pengecekan secara langsung menyusuri lokasi banjir di Kec. Singkawang Tengah, dan memeberikan bantuan berupa nasi bungkus bagi korban banjir di Jalan Jend. Sudirman Gg  RDKS Kel. Condong dengan memberikan 70 bungkus Nasi, kemudian dilanjutkan di Jalan Wonosari Komp. Arta 3 Kel. Roban sebanyak 80 bungkus.

Menurut Raden, Banjir diakibatkan hujan lebat yang terjadi hampir diseluruh wilayah Singkawang dan khususnya diwilayah Kalurahan Condong dan Kalurahan Roban yang memang di setiap musim penghujan selalu menjadi langganan banjir.

Ditempat yang sama Kapolsek Singkawang Tengah menambahkan Adapun Wilayah yang sering menjadi langganan banjir yaitu di Jl. Jendral Sudirman Gg. RDKS, Jl. Suhada Kel. Condong dan Jl. Wonosari Perubahan Arta, Jl. Rawasari Kel. Roban, ketinggian air antara 30 – 50 cm.

Akibat dari banjir tersebut tidak ada korban Jiwa namun Pemukiman penduduk yang terendam kurang lebih 200 KK dengan ketinggian air bervariasi 30 – 50 cm.

Patroli Samapta Polsek Pontianak Selatan sambang juru parkir RS Anton Sujarwo sampaikan himbauan kamtibmas



PONTIANAK, Kalbar - Patroli Samapta  Polsek Pontianak Selatan dipimpin Aiptu Leo.Poldo sambang dan berikan himbauan kamtibmas ke.juru parkir RS Anton Sujarwo Pontianak Selatan 

Senin, (29/08/2022)




Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. RESKY RIZAL, S. I. K. M. H mengatakan bahwa Polri dekat dengan masyarakat karena Polri sebagai pelayan masyarakat harus selalu menjalin hubungan dan kerjasama yang baik, terlebih dalam masalah penanganan pencegahan penyebaran virus Corona (Covid-19) saat ini.



Pada giat sambang tersebut Aiptu Leo.Poldoi selaku anggota Samapta Polsek Pontianak Selatan dengan menyambangi juru parkir RS Anyone Sujarwo Pontianak Selatan dengan bincang bincang kamtibmas, dan menghimbau  agar wasoada terhadap pencurian kendaraan bermotor. 


Dalam kegiatan ini juga disampaikan himbauan Covid-19  dan langkah-langkah yang dilakukan pemerintah tersebut demi keselamatan masyarakat agar terhindar dari penyebaran virus Corona (Covid-19) dimana sampai saat ini masih belum ditemukan obat/antivirusnya. pungkas kapolsek.


(Humas Polsek Pontianak)


Anggita Samapta Pengaturan Lalu Lintas Jln Gajahmada depan Pasar Flamboyan Pontianak Selatan antisipasi jam.padat lalu lintas


Pontianak, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas dan macet depan pasar Plamboyan Personil Polsek Pontianak Selatan diterjunkan untuk melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas pagi hari , Senin, (29/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas diWilayah Polsek Pontianak Selatan lainya seperti Jl. Tani Makmur,  Jl.  Karya Sosial,  Jln Gajahmada depan pasar Plamboyan,  Bundaran Untan Jl. A Yani , Jl. Sutoyo , depan Sekolah Imanuel dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri .

( PID Humas Polsek Pontianak Selatan)

Pengaturan Lalu Lintas Simpang Jln Tani Makmur antisipasi jam.padat lalu luntasp


Pontianak, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas, di simpang Jalan Purnama  Personil Polsek Pontianak Selatan diterjunkan untuk melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas pagi hari , Senin, (29/08/2022)

Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas diWilayah Polsek Pontianak Selatan lainya seperti Jl. Tani Makmur,  Jl.  Karya Sosial,  Jln Gajahmada depan pasar Plamboyan,  Bundaran Untan Jl. A Yani , Jl. Sutoyo , depan Sekolah Imanuel dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri .

( PID Humas Polsek Pontianak Selatan)

Pengaturan Lalu lIntas Polsek.Pontianak Selatan antisipasi macet lalu lintasPagi hari di Sekolah SMA Imanuel Pontianak Selatan.


Pontianak Selatan, Kalbar – Guna menciptakan situasi Lalin yang aman, lancar, serta mencegah terjadinya Laka lantas pada pagi hari, Personil Polsek Pontianak Selatan melakukan Pengamanan, Penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas  di depan SMA Imanuel Pontianak Selatan, 
Senin,,(29/08/2022)


Tempat atau titik rawan macet dan laka lantas seperti depan Sekolah Imanuel pada jam  anak masuk Sekolah   Jln Sutoyo dengan tujuannya tidak lain adalah untuk menciptakan situasi arus lalin yang aman, tertib dan lancar.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Resky Rizal, S. I. K., M.H  melalui Kasi Humas  Iptu Wagitri mengatakan, “ Bahwa Kegiatan Strong Point Pagi ini merupakan perintah Langsung Bapak Kapolresta Pontianak berdasarkan Surat Perintah Kapolresta Pontianak No : Nomor: Sprin/ 239 /II/PAM.3.3./2022, tanggal 26 Februari 2022 tentang pelaksanaan kegiatan Strong point Pagi diwilayah hukum Polresta Pontianak. 

kegiatan ini diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman, terutama untuk menjaga keselamatan pengguna jalan, baik yang menggunakan kendaraan maupun pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan,” tuturnya.

Lanjutnya, “Selain melakukan Pengamanan, Pengaturan dan Penjagaan arus lalin, Personil juga memberikan himbauan kepada para pengendara untuk tetap mematuhi rambu-rambu lalulintas serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker untuk mencegah Penularan covit-19,” tutup Kasi Humas Iptu Wagitri

(Humas Polsek Pontianak Selatan) 

Wakapolsek Pontianak Selatan pimpin apel pagi berikan arahan pelaksanaan tugas anggota.


PONTIANAK, Kalbar - Mengawali kegiatan pagi hari personil Polsek Pontianak Selatan melaksanakn apel.pagi   dihalaman Mapolsek Pontianak Selatan. 
Senin, (29/08/2022)




Adapun arahan Kapolsek Pontianak Selatan Akp Resky Rizal,  S. I. K.,  M. H. melalui Kanit Reskrim pada giat apel pagi tersebut adalah agar personil dapat mematuhi dan disiplin tepat waktu pada saat hadir piket dan apel pagi, jangan lupa patuhi protokol kesehatan, kita harus menjadi contoh bagi masyarakat, kata kapolsek.

Kegiatan di Wilayah polsek Pontianak Selatan Yang padat dengan giat masyarakat diharapkan personal daoat menjaga kesehatan sehingga pelaksanaan tugas dapat berjalam dengan lamcar. 

Kapolsek juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada personil yang telah dengan semangat melaksanakan tugas pokoknya dengan penuh rasa tanggung jawab, dimana begitu banyak kegiatan yang harus dilakukan, dan kapolsek berpesan kepada anggota agar dalam melaksanakan tugas terutama di lapangan agar selalu waspada.

Diakhir arahannya melalui Pawas berpesan kepada seluruh anggora agar dapat bekerja sesuai dengan SOP yang telah di tetapkan dan sesuai petunjuk pimpinan Pungkasnya.
 (Humas Polsek Pontianak Selatan) 


Iptu Paryadi pimpin apel serah terima Jaga Mako Polsek Pontianak Selatan.Pada Senin,29 Agustus 2022


Pontianak Selatan , Kalbar -  Pelaksanaan serah terima tugas jaga Mako Polsek Pontianak Selatan dan Pengecekan ruang tahanan dilakukan secara rutin oleh Pawas dan anggota Jaga tahanan 
Senin,, (29/08/2022)

Penekanan oleh Kapolsek Pontianak Selatan AKP M. Rezky Rizal S. I. K, M. H.  Kepada Pawas Dan petugas jaga tahanan   agar selalu sigap dan waspada pada saat melaksanakan penjagaan tahanan, 

"Pada saat jaga tahanan agar selalu dicek dan kontrol tahanan secara rutin untuk memastikan kondisi tahanan dalam keadaan baik serta ruang tahanan tetap aman,


Pengecekan ruang tahanan wajib dilaksanakan pada saat pergantian tugas jaga tahanan dan diharapkan kepada petugas jaga tahanan selalu memberikan pembinaan, sehingga tahanan merasa terayomi agar kelak tahanan dapat berubah menjadi orang yang baik serta bisa kembali dan diterima masyarakat, 

Pawas menambahkan, pengecekan dan pemeriksaan tahanan meliputi pemeriksaan badan, barang-barang milik tahanan guna antisipasi barang berbahaya, keadaan ruangan serta kebersihan ruang tahanan.” ucapnya.

Selain itu menerapkan pola hidup sehat, olahraga, rajin cuci tangan pakai sabun, selalu pakai masker dan jaga kebersihan ruang tahanan. Dan diingatkan kepada petugas jaga tahanan harus selalu waspada Dan penjagaan tidak boleh kosong .

(HUMAS POLSEK PONTIANAK SELATAN )

 



Minggu, 28 Agustus 2022

Kapolresta Pontianak Ikuti Acara Kirab Merah Putih Virtual Zoom

Hari Minggu (28/08/2022) pukul 07.00 WIB , bertempat di Aula Ruang Vicon Polresta  Pontianak telah dilaksanakan Virtual Zoom acara Kirab Merah Putih tahun 2022 dengan tema “Menciptakan Kesatuan Indonesia yang Harmoni”.

Virtual Zoom Kirab Merah Putih tahun 2022 di Aula Mapolresta Pontianak dihadiri Kapolresta Pontianak Kombes Pol Andi Herindra. R S.I.K., para Kabag, Kasat, Kasi dan perwira Polresta Pontianak. 

Kirab Merah Putih tahun 2022 dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Bapak H. Joko Widodo di Istana Negara Jakarta tersebut dihadiri Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, para PJU Mabes Polrii, serta Tokoh Lintas Agama dan ribuan masyarakat ibukota Jakarta.

Rangkaian acara Kirab Merah Putih tahun 2022 diantaranya Pawai Nusantara, dengan membentangkan Bendera Merah Putih sepanjang 1.700 meter yang dimulai dari kawasan Istana Negara Jakarta dan berakhir di Bundaran Hotel Indonesia.

Peserta kirab Merah Putih terdiri dari berbagai kalangan masyarakat yang berasal dari berbagai elemen agama dan budaya.

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang hadir dalam kegiatan tersebut ikut menggelorakan semangat persatuan dan kesatuan bangsa sebagai modal ataupun kekuatan utama untuk Negara Indonesia dalam menghadapi segala macam tantangan yang ada.

“Acara hari ini sebenarnya adalah upaya kita semua untuk selalu menjaga semangat persatuan dan kesatuan, sebagai modal dasar dan modal utama kita untuk menghadapi berbagai macam tantangan bangsa,” kata Kapolri di depan Istana Negara, Jakarta, Minggu (28/8/2022).

Kapolri juga menyinggung soal pentingnya menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan dalam menghadapi agenda nasional, Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024 mendatang.

“Ini tentunya harus terus kita ingatkan bahwa siapapun pemimpinnya, maka persatuan kesatuan berada di atas segalanya. Sehingga, polarisasi yang pernah terjadi di tahun 2019, di tahun 2024 ini tidak boleh terjadi lagi,” ucap Kapolri.

Acara Kirab Merah Putih 2022 juga diisi pembacaan ikrar dan Tausiyah oleh Habib Luthfi bin Ali bin Yahya.

Acara Kirab Merah Putih ditutup dengan doa oleh para tokoh antar lintas agama.
(Humas Resta Pontianak)

Lakukan Patroli Terpadu Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Sungai Raya bersama Babinsa Sambangi Masyarakat


Kubu Raya - Langkah Strategis diambil Polres Kubu Raya beserta Jajarannya dalam mencegah Kebaran Hutan dan Lahan, menurunkan Bhabinkamtibmasnya dan menggandeng Babinasa melakukan Patroli Terpadu menjelajahi lahan-lahan yang rawan kebaran hutan dan lahan sembari melakukan himbauan kepada warga setempat.

Seperti yang dilakuak Bhabinkamtibmas Polsek Sungai Raya bersama Babinsa dan Babinsa Potdirga, terus menggiatkan patroli terpadu upaya pencegahan Karhutla dan menyampaikan imbauan dan sosialisasi terkait larangan membersihkan lahan dengan cara dibakar di Desa Kuala Dua Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya, Minggu 28/8/22.

Kapolres Kubu Raya AKBP Jerrold H.Y. Komontoy, S.I.K., M.S.i melalui Kapolsek Sungai Raya Kompol Charles Sitorus, S.H., menegaskan, Upaya pencegahan harus semaksimal mungkin dilakukan dengan beragam cara, baik itu melalui lisan, melalui spanduk, maklumat dan lain-lain, ” Untuk itu kami hadir di tengah-tengah masyarakat secara humanis untuk terus mensosialisasikan larangan Karhutla demi meminimalisir munculnya kabut asap akibat Kahrutla sehingga merusak alam dan kesehatan masyarakat tentunya, tegasnya.

Mengajak kepada masyarakat agar bersama mencegah Karhutla , jangan melakukan pembakaran hutan atau lahan apapun alasanya, karena dapat berdampak rusaknya linkungan, dan akan ada Sanksi Hukumnya.

" Kami berharap kepada warga agar bisa bekerjasama untuk menjaga lingkungan dari kebakaran hutan dan lahan, apabila ada yang melihat kebakaran agar melaporkan ke pihak kepolisian, tutupnya.(humas_resKR).

Di Acara Kirab Merah Putih, Kapolri Gelorakan Semangat Persatuan-Kesatuan Bangsa


Jakarta - Lintas elemen bangsa mulai dari instansi Pemerintah, tokoh agama, Polri, pemuda, mahasiswa hingga pelajar menggelar kegiatan kirab merah putih sebagai wujud untuk menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia. 

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang hadir dalam kegiatan tersebut ikut menggelorakan semangat persatuan dan kesatuan bangsa sebagai modal ataupun kekuatan utama untuk  Negara Indonesia dalam menghadapi segala macam tantangan yang ada. 

"Acara hari ini sebenarnya adalah upaya kita semua untuk selalu menjaga semangat persatuan dan kesatuan, sebagai modal dasar dan modal utama kita untuk menghadapi berbagai macam tantangan bangsa," kata Sigit di depan Istana Negara, Jakarta, Minggu (28/8).

Kegiatan pembentangan bendera merah putih ini akan diselenggarakan di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta Pusat, pada hari ini. Adapun rute kirab tersebut dimulai dari Istana Merdeka hingga Bundaran HI. 

Sigit menuturkan, kirab merah putih ini juga masih merupakan rangkaian dalam memperingati momentum Hari Kemerdekaan Indonesia dengan tema 'pulih lebih cepat, bangkit lebih kuat'. 

"Jadi hari ini kita bersama-sama dengan seluruh elemen bangsa baik dari instansi pemerintahan, kemahasiswaan, ormas-ormas total hari ini yang ikut bergabung kurang lebih 50 ribu orang. Dimana ini kegiatan kirab merah putih ini masih bagian dari rangkaian kegiatan perayaan hari ulang tahun kemerdekaan," ujar Sigit. 

Kirab merah putih dengan semangat menjunjung persatuan dan kesatuan ini, dikatakan Sigit sangat diperlukan bagi Bangsa Indonesia untuk menghadapi segala macam bentuk tantangan yang datang dari tingkat global maupun nasional. 

Tantangan tersebut diantaranya, menurut Sigit adalah Pandemi Covid-19 yang masih melanda seluruh dunia termasuk Indonesia saat ini. Termasuk, terjadinya konflik Negara Rusia dan Ukraina, yang memunculkan potensi ancaman krisis pangan dan energi bagi seluruh dunia. 

"Apalagi kita dihadapkan situasi-situasi sangat sulit, kita hadapi Pandemi Covid-19. Dan alhamdulillah berkat persatuan dan kesatuan semua itu bisa dilalui dengan baik. Saat ini kita juga menghadapi bernagai tantangan yang dihadapi berbagai macam masalah akibat perang Rusia dan Ukraina yang memunculkan krisis pangan dan energi," ujar eks Kabareskrim Polri itu. 

Mantan Kapolda Banten ini juga menyinggung soal pentingnya menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan dalam menghadapi agenda nasional Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024 mendatang. 

"Ini tentunya harus terus kita ingatkan bahwa siapapun pemimpinnya, maka persatuan kesatuan berada di atas segalanya. Sehingga, polarisasi yang pernah terjadi di tahun 2019, di tahun 2024 ini tidak boleh terjadi lagi," ucap Sigit. 

Lebih dalam, Sigit juga menuturkan, Indonesia di tahun 2030 akan mencapai bonus demografi. Sebab itu, Sigit menekankan, diperlukan semangat persatuan dan kesatuan oleh seluruh elemen bangsa guna memanfaatkan bonus demografi ke arah yang lebih baik. 

"Sehingga kita betul-betul bisa memiliki lompatan kemajuan mewujudkan SDM kita yang unggul. Semangat-semangat ini yang tentunya harus kita jaga. Kita kobarkan, untuk wujudkan tujuan nasional kita, melanjutkan visi misi Indonesia Emas di tahun 2045," tutur Sigit. 

"Mungkin itu semangat yang kita bangun di dalam kirab merah putih hari ini, yang diikuti seluruh elemen. Kita harapkan ini menjadi suatu tradisi penguatan terhadap semangat seluruh elemen bangsa untuk selalu menjaga persatuan dan kesatuan," tambah Sigit. 

Diketahui, dalam acara kirab merah putih nantinya terdapat beberapa rangkaian kegiatan. Mulai dari, parade kirab merah putih, pawai, doa lintas agama, tausiah kebangsaan, sambutan, pembacaan ikrar, hingga hiburan. 

Kirab merah putih ini dilepas oleh Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) dari depan istana merdeka bersama  Ulama karismatik Habib Luthfi bin Ali bin Yahya dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit.

Satgas Preemtif Ops Bina Karuna II Polres Melawi Pasang Maklumat Kapolda Kalbar di 4 Titik Daerah Rawan Karhutla



POLRES MELAWI, POLDA KALBAR - Dalam upaya meminimalisir kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Wilayah Hukumnya, Polres Melawi Polda Kalbar melalui "Operasi Bina Karuna II Kapuas 2022" memasang Maklumat Kapolda Kalbar di 4 titik daerah rawan terjadinya kebakaran hutan dan lahan di Kecamatan Nanga Pinoh Kabupaten Melawi, Sabtu (27/8/2022).

Pemasangan Maklumat Kapolda Kalbar tersebut dilaksanakan di pinggir jalan raya agar masyarakat luas bisa mengetahui tentang larangan membakar hutan dan lahan tersebut.

Kapolres Melawi AKBP Sigit Eliyanto Nurharjanto melalui Kasatgas Preemtif Ops Bina Karuna II Polres Melawi (Kasat Binmas) AKP Haryono menyampaikan pemasangan Maklumat Kapolda Kalbar tersebut akan terus dilakukan agar masyarakat secara umum mengetahui tentang imbauan tersebut.

"Pemasangan Maklumat ini akan terus kami lakukan, hal ini agar seluruh masyarakat mengetahui tentang imbauan maupun larangan membakar hutan dan lahan," jelasnya.

AKP Haryono juga mengimbau masyarakat agar senantiasa berpartisipasi dalam menanggulangi karhutla ini agar bencana kabut asap tidak terjadi lagi pada tahun ini.

"Kami mengharapkan peran serta dan partisipasi aktif masyarakat, untuk secara bersama-sama dalam upaya mencegah dan mengatasi karhutla di Kabupaten Melawi ini," tuntasnya.

Penulis : Oktavianus

Sabtu, 27 Agustus 2022

Besok, Lintas Elemen Gelar Kirab Merah Putih untuk Menjunjung Persatuan


Jakarta - Lintas elemen mulai dari Pemerintah, tokoh agama, tokoh bangsa, Polri, pemuda hingga mahasiswa menggelar kegiatan kirab merah putih sebagai wujud untuk menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia. 

Kegiatan pembentangan bendera merah putih akan diselenggarakan di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta Pusat, pada esok hari Minggu 28 Agustus 2022, pukul 07.00 hingga 09.00 WIB. Adapun rute kirab tersebut dimulai dari Silang Monas hingga Bundaran HI. 

"Indonesia sebagai negara yang kaya akan budaya, beraneka ragam suku bangsa, memiliki ribuan bahasa, tapi perbedaan bukanlah suatu halangan, untuk terus menjunjung persatuan, hal itulah yang menjadi semangat lintas elemen menggelar kegiatan kirab merah putih ini," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo kepada wartawan, Jakarta, Sabtu, 27 Agustus 2022.

Dedi menyebut, acara kirab merah putih ini rencananya akan dihadiri oleh Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi), Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, dan Ulama karismatik Habib Luthfi bin Ali bin Yahya. 

"Acara ini juga akan dihadiri oleh puluhan ribu orang dari berbagai macam elemen masyarakat," ujar Dedi. 

Dalam acara tersebut nantinya terdapat beberapa rangkaian kegiatan. Mulai dari, parade kirab merah putih, pawai, doa lintas agama, tausiah kebangsaan, sambutan, pembacaan ikrar, hingga hiburan. 

"Kegiatan tersebut nantinya juga akan diisi dengan berbagai macam kebudayaan yang dimiliki Bangsa Indonesia," tutup Dedi.

Sambut Peringatan Hari Polwan ke-74, Polres Mempawah Bagikan 10 Ribu Bibit Ikan Sungai di Kecamatan Toho


MEMPAWAH - Polres Mempawah melaksanakan kegiatan Gerakan Bagi 10.000 Bibit Ikan Sungai, dalam rangka memperingati HUT ke-77 Kemerdekaan RI, dan Hari Jadi Polwan ke-74 Tahun 2022.

Kegiatan tersebut dipusatkan di Rumah Adat Dayak Kecamatan Toho, Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat, Sabtu 27 Agustus 2022.

Hadir pada kesempatan tersebut, Wakil Bupati Mempawah Muhammad Pagi, Kabag Ops Polres Mempawah Akp Arifin Harahap, Koordinator Polwan Polres Mempawah, IPD Lidwina, dan jajaran lainnya.

Serta turut dihadiri Camat Toho Ferdinanda, Ketua Ikatan Pemuda Dayak Kabupaten Mempawah Adrianus, Kapolsek Toho Ipda Dian Kristanto, Danramil Toho Kapten CZI Kiki Gunawan, Temenggung Kecamatan Toho, serta pelaku usaha budidaya ikan (penerima bantuan).

Kapolres Mempawah, AKBP Fauzan Sukmawansyah, melalui Kabag Ops, AKP Arifin Harahap, menjelaskan kegiatan penyerahan bantuan bibit ikan merupakan salah satu rangkaian kegiatan Polwan Polres Mempawah, dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan RI ke-77 sekaligus dalam rangka Hari Jadi Polwan Ke-74 Tahun 2022.

Selain itu lnjut AKP Arifin, dengan dilaksanakan kegiatan tersebut diperkirakan dapat menjalin sinergitas Polwan dan Masyarakat dalam mendukung pemulihan ekonomi masyarakat melalui pembagian bibit ikan sungai terhadap masyarakat untuk usaha budidaya ikan sungai di Kecamatan Toho. 

''Dengan dilaksanakannya penyaluran bantuan bibit ikan, diharapkan dapat memberikan inspirasi bagi masyarakat, memanfaatkan ketersediaan lahan  untuk usaha budidaya ikan sungai, guna meningkatkan taraf ekonomi masyarakat khususnya di Kecamatan Toho," jelasnya.

Sementara itu, Wakil Bupati Mempawah, Muhammad Pagi smngt mengapresiasi kegiatan positif yang dilaksanakan oleh Polres Mempawah.

"Pemerintah Daerah Kabupaten Mempawah sangat mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Polwan Polres Mempawah dan Ikatan Pemuda Dayak yang telah menyelenggarakan kegiatan gerakan pembagian 10.000 bibit ikan sebagai bentuk pembinaan dan bantuan usaha bagi masyarakat dalam budidaya ikan di Kecamatan Toho," terangnya.

Acara ditutup dengan penyerahan 10.000 bibit ikan, yang diserahkan secara simbolis oleh Wakil Bupati Mempawah, Muhammad Pagi, kepada Camat Toho yang didampingi oleh Ketua IPD Kabupaten Mempawah dan Koordinator Polwan Polres Mempawah.

Bibit ikan kemudian diserahkan kepada tujuh perwakilan masyarakat desa pembudidaya ikan.

Bhabinkamtibmas Polsek Kota Baru,Pol PP, Perangkat Desa Batu Begigi dan Warga Gotong Royong Perbaiki Lantai Jembatan Gantung


POLRES MELAWI, POLDA KALBAR - Bhabinkamtibmas Polsek Kota Baru Bripka Marhadi bersama Pol PP,  perangkat desa dan warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong perbaiki Jembatan Gantung 2 yang menghubungkan Desa Batu Begigi dan Desa Suka Maju Kecamatan Tanah Pinoh, Kamis (25/8/2022).

Perbaikan jembatan pada bagian lantai yang telah rusak karena dianggap membahayakan pengguna jembatan yang melintas.

Kapolres Melawi AKBP Sigit Eliyanto Nurharjanto, S.I.K melalui Kapolsek Kota Baru Ipda Aditya Jaya Laksana Maulana,S.Tr.k menjelaskan jembatan gantung penghubung Desa Batu Begigi dengan Desa Suka Maju ini merupakan jembatan gantung yang sudah mulai rapuh sehingga perlu diadakan perbaikan ataupun pergantian papan lantai demi keamanan dan kenyamanan warga masyarakat saat melintas.

“Mengingat jembatan ini merupakan akses jalan utama yang biasa digunakan warga, Kita harus melakukan perbaikan demi keamanan dan kenyamanan," jelas Ipda Aditya.

Ditengah cuaca yang sedang hujan, Bripka Marhadi bersama Pol PP, perangkat desa dan warga bergotong royong memperbaiki dan menganti lantai jembatan yang rusak.

Bripka Marhadi saat dihubungi Humas Polres Melawi mengatakan pihak kepolisian akan terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

"Ini bentuk pelayanan kepolisian kepada masyarakat serta demi kenyamanan dan keamanan masyarakat yang akan melintasi jembatan gantung, kami bersama Pol PP, pihak pemdes dan dibantu warga sekitar mengganti kayu lantai jembatan yang telah rusak sebelum jatuhnya korban dikemudian hari," ungkap Marhadi.

Sementara itu Rehan, S.Pd. selaku pihak Pemdes Batu Begigi mengatakan perbaikan lantai jembatan sudah dilakukan beberapa kali dalam beberapa waktu terakhir.
Pihaknya berterima kasih terhadap kesigapan dari pihak kepolisian yang peduli dengan fasilitas umum.

"Terima kasih kepada pihak kepolisian yang sigap dan peduli dengan fasilitas umum ini, serta kami juga berharap kepada pihak pemerintah untuk dapat memperhatikan kondisi jembatan gantung ini. Setidaknya dapat dilakukan renovasi terhadap jembatan gantung ini,"harapnya.

Penulis : Humas Polres Melawi.